OKTANA.CO.ID – Anak Indonesia adalah sebuah lagu yang mengangkat tema ajakan persatuan atas kebhinekaan di negeri ini.
Ajakan ini di inspirasi dikarenakan adanya pemikiran-pemikiran yang timbul akibat persoalan perbedaan yang terjadi di negeri ini.
Lagu ini mencoba menjelaskan kepada khalayak ramai bahwa Pancasila adalah sesuatu yang final.
Dikemas dengan cara penyampaian yang berbeda dengan modern lepas apapun latar belakang dan akar budaya Indonesia. /ian
Lirik Tanah Air Project – Anak Indonesia
Setiap kita anak bangsa
Berdiri tinggikan ibu pertiwi
Saudaraku, tak perduli mana asalmu, sukumu, agamamu
Satukan cinta bersama
Karena kita Indonesia
Di tiap hembusan nafas tuk selamanya
Kita bersama-sama takkan pernah menyerah
Takkan berhenti berdiri tuk negeri ini
Kita bersama-sama saling bahu membahu
Wujudkan Indonesia baru yang bersatu
Saudaraku, tak perduli mana asalmu, sukumu, agamamu
Satukan cinta bersama
Karena kita Indonesia
Di tiap hembusan nafas tuk selamanya
Kita bersama-sama takkan pernah menyerah
Takkan berhenti berdiri tuk negeri ini
Kita bersama-sama saling bahu membahu
Wujudkan Indonesia baru yang bersatu
Karena kita anak Indonesia
Sebab kita orang Indonesia
Kita bersama-sama takkan pernah menyerah
Takkan berhenti berdiri tuk negeri ini
Kita bersama-sama saling bahu membahu
Wujudkan Indonesia baru yang bersatu
Karena kita anak Indonesia
Sebab kita orang Indonesia
Leave a Reply